Berita Finansial

Pemerintah Bakal Wajibkan Asuransi TPL per Januari 2025, Apa Efeknya ke Kita?
OMG ? Nggak cukup sama kenaikan PPN 12%, TAPERA, dan BPJS Kesehatan, pemerintah bakal nambahin beban pengeluaran kita tahun depan, nih! Rencananya, pemerintah bakal menetapkan aturan wajib asuransi TPL (Third Party Liability) buat motor dan mobil mulai Januari 2025. Sekarang, aturannya lagi digodok sama OJK, guys. Memang, sepenting apa asuransi
Dipublikasikan 02 Dec 20241843 views
“BPS: Standar hidup layak di Jakarta butuh 1.65 Juta per bulan.” Eh gimana?
Well.. Menurut data yang dikeluarkan oleh Badan Pusat Statistik, standar hidup layak meningkat Rp1,02 juta per bulan, termasuk di Jakarta, yang naik jadi Rp1,65 juta per bulannya. Nah lho. Banyakkkk banget yang bilang ini gak cukup, mungkin termasuk kamu! But you know the hard truth?? Sebenernya, berapapun itu nggak akan
Dipublikasikan 28 Nov 20243624 views
Mulai Frugal Living, Protes Elegan Kenaikan PPN 12%
Kemarin, media sosial ramai dengan diskusi tentang rencana kenaikan PPN jadi 12%. Sebagai bentuk protes, banyak netizen di sosmed yang ngajak buat memulai gaya hidup frugal living. Di tengah situasi ini, frugal living jadi solusi buat tetap hidup nyaman tanpa bikin dompet nangis ? Tapi, sebenarnya apa sih frugal living
Dipublikasikan 26 Nov 2024616 views
Rupiah Melemah Sampai Rp16.000 per Dolar? Gini Cara Biar Nggak Kebawa Stress!
Baru kemarin cek kurs dolar, eh udah hampir Rp16.000 aja? Pelemahan nilai tukar rupiah bikin banyak orang mulai mikir ulang: biaya langganan Netflix naik nggak, ya? Atau, gimana kalau gadget impian jadi lebih mahal? Memang, dolar yang makin kuat sering bikin harga-harga barang ikut meroket? Tapi, kenapa sih rupiah bisa
Dipublikasikan 25 Nov 20241350 views
4 Alasan Pajak Ala Nordik Nggak Cocok di Indonesia
Kalau uang pajak kita jelas manfaatnya, kalian rela bayar lebih nggak?? Pertanyaan ini ramai di media sosial sejak rencana kenaikan PPN jadi 12% diumumkan. Banyak yang skeptis, apalagi layanan publik di Indonesia dinilai belum memadai. Di tengah pro kontra, ada yang membandingkan dengan negara Nordik—negara dengan pajak tinggi? tapi hidup
Dipublikasikan 22 Nov 2024705 views
Ikuti Sosial Media Tuwaga
Info terbaru tentang finansial dan Tuwaga