Manajemen Uang
Panduan Cara Investasi Reksadana untuk Pemula: Jangan Lewatkan Biaya Tersembunyi!Â
Cara investasi reksadana itu simpel banget, apalagi buat kamu yang masih pemula dan nggak punya banyak waktu buat mantengin pasar! Gimana nggak? Di reksadana, kamu tinggal setor dana, dan Manajer Investasi (MI) bakal mengelola semuanya buat kamu. Jadi, kamu bisa tetap fokus kerja, kuliah, atau ngejalanin aktivitas sehari-hari, sambil tetap
Dipublikasikan 15 Feb 202557 viewsBenarkah Biaya Nikah Anak Jadi Tanggung Jawab Orangtua?Â
Pernikahan itu momen sakral, tapi urusan biaya nikah? Nah, ini yang sering jadi perdebatan panjang! Ada yang bilang pernikahan harus dibiayai sendiri karena anak sudah dewasa, tapi ada juga yang beranggapan kalau orang tua mampu, kenapa tidak membantu? Apakah Biaya Pernikahan Anak Menjadi Tanggung Jawab Orangtua? Menurut perencana keuangan ternama,
Dipublikasikan 14 Feb 202583 views Reksadana Obligasi, Investasi Aman untuk Mencapai Financial Freedom
Kalau kamu cari investasi yang minim risiko tapi tetap menguntungkan, reksadana obligasi bisa jadi pilihan yang pas! Dibanding saham yang naik-turun ekstrem, reksadana ini menawarkan imbal hasil lebih stabil karena mayoritas dananya dialokasikan ke obligasi pemerintah & korporasi. Setiap instrumen investasi punya plus-minusnya. Investasi berisiko rendah biasanya kasih return stabil,
Dipublikasikan 14 Feb 202556 viewsPengen Investasi Tapi Modal Kecil? Reksadana Pendapatan Tetap Aja
Reksadana Pendapatan Tetap (RDPT) cocok banget buat kamu yang mau mulai investasi dengan modal kecil tapi tetap cuan! Dibandingkan dengan reksadana pasar uang, RDPT punya potensi keuntungan lebih tinggi, tapi risikonya jauh lebih rendah dibanding saham. Nggak perlu ribet mantengin pasar setiap hari, karena RDPT dikelola oleh manajer investasi profesional.
Dipublikasikan 14 Feb 202536 viewsContoh Dana Pensiun di Indonesia, Masa Tua Aman tanpa Masalah Finansial!
Mencari tahu contoh dana pensiun bisa jadi langkah bijak buat kamu yang pengen menikmati masa tua dengan tenang tanpa khawatir soal finansial. Bayangin aja, di usia pensiun nanti, kamu bisa tetap hidup nyaman, jalan-jalan, atau menikmati hobi tanpa kepikiran soal pemasukan. Makanya, mulai nabung dan investasi dana pensiun dari sekarang
Dipublikasikan 14 Feb 202554 views
Ikuti Sosial Media Tuwaga
Info terbaru tentang finansial dan Tuwaga