Lagi cari lauk atau camilan yang gurih, renyah, dan bikin nagih? Texas Chicken jawabannya. Restoran ayam goreng yang lagi hits belakangan ini dikenal punya cita rasa dan tekstur ayam yang gurih dan juicy.
Texas Chicken adalah restoran cepat saji yang sudah terkenal di seluruh dunia, asal Amerika Serikat. Restoran ini pertama kali hadir di Indonesia pada 4 Juli 1984 di Pasar Baru, Jakarta, dengan nama Church’s Texas Fried Chicken.
Texas Chicken hadir di Indonesia dengan berbagai varian menu yang menggabungkan cita rasa khas Texas dan sentuhan lokal. Dari ayam goreng yang crunchy, Mala Spicy Chicken, Szechuan Lime, Smoky Japanese BBQ yang pedas manis.
Penasaran ada menu apa saja di Texas Chicken? Langsung cek rangkuman Tuwaga di bawah ini, yuk!
1. Promo OCTO Mobile
Mau makan ayam juicy nan crispy dengan harga lebih hemat? Pesan Texas Chicken saja pakai OCTO Mobile dan dapatkan diskon hematnya!
🍗 Promo: Cashback 30% maksimal Rp10 ribu.
📅 Periode: hingga 31 Maret 2025.
💳 Pembayaran: Transaksi QRIS OCTO Mobile dari sumber OCTO Pay.
📍 Lokasi: Semua outlet Texas Chicken.
💡 Catatan: Cashback berlaku 1x per hari, maksimal 2x/minggu dan 2x/bulan.
2. Promo Ulang Tahun
Ulang tahun jadi lebih spesial dengan hidangan gratis dari Texas Chicken. Kamu bisa nikmati ayam Original atau Spicy tanpa bayar, nggak pakai banyak syarat. Yuk, rayakan bareng orang tersayang 🥳🍽️
🍗 Promo: Free Texas Chicken Original atau Spicy.
📅 Periode: Saat hari ulang tahun.
📍 Lokasi: Semua outlet Texas Chicken.
💡 Catatan:
Beli menu Combo Personal dan Starbox.
- Tunjukkan KTP/SIM/Pasport.
- Berlaku dine in dan takeaway.
3. Promo Texas Chicken GoFood
Lagi malas keluar rumah tapi pengen makan yang hangat dan gurih-juicy? Pesan Texas Chicken lewat GoFood saja, kamu bisa nikmati diskon yang bikin makan siang atau malam jadi lebih terjangkau.
🍗 Promo:
- Diskon hingga 50% maks. Rp30 ribu pesan Texas Chicken delivery GoFood bayar dengan semua jenis BSI Hasanah Card (min. transaksi Rp50 ribu).
- Diskon Rp15 ribu pesan Texas Chicken delivery GoFood bayar dengan semua jenis Kartu Kredit Permata Bank (min. transaksi Rp150 ribu).
- Diskon Rp30 ribu pesan Texas Chicken delivery GoFood bayar dengan semua jenis Kartu Kredit Permata Bank (min. transaksi Rp300 ribu).
4. Promo Texas Chicken GrabFood
Dengan diskon hingga Rp30 dari GrabFood, kamu bisa menikmati ayam yang crispy dan endeus tanpa perlu capek dan panas-panasan keluar rumah. Cocok dinikmati di siang atau malam hari bersama sambal goreng 🤤
- Diskon Rp30 ribu pesan Texas Chicken delivery GrabFood bayar dengan semua jenis BSI Hasanah Card (min. transaksi Rp50 ribu, berlaku hingga 30 April 2025).
- Diskon Rp25 ribu pesan Texas Chicken delivery GrabFood bayar dengan semua jenis BSI Hasanah Card (min. transaksi Rp50 ribu, berlaku hari Jumat hingga 15 Agustus 2025).
- Diskon Rp30 ribu pesan Texas Chicken delivery GrabFood bayar dengan semua jenis Kartu Kredit BNI AMEX Vibes (min. transaksi Rp100 ribu, berlaku hingga 30 Juni 2025).
- Diskon Rp20 ribu pesan Texas Chicken delivery GrabFood bayar dengan semua jenis Kartu Kredit Permata Bank (min. transaksi Rp20 ribu).
Maksimalkan Promo Makanan dan Jadi Hemat!
Nggak cuma enak, kamu juga bisa dapatkan diskon spesial yang bikin santap nikmat jadi lebih hemat di Texas Chicken. Yuk, cek artikel Tuwaga lainnya untuk info-info promo terbaru dan tips mengelola keuangan yang bisa bantu kamu kelola uang dengan lebih cerdas.
Nggak hanya itu, kamu juga bisa temukan produk finansial yang paling tepat dan menguntungkan mulai dari tabungan, dana talangan, sampai pinjaman ringan tanpa agunan. Saatnya jadi lebih bijak dan cermat mengatur keuanganmu 😉💸